PENYALURAN INSENTIF KADER KESEHATAN DAN PENDIDIK PAUD

Mas Carik 06 Desember 2023 08:07:12 WIB

Umbulrejo (Sida) Selasa, 5/12/2023 pukul 13.00 Wib Agus Haryono SH didampingi Wahyu Ahmat Prabowo ( Kamituwo dan Ulu-ULu ) Kalurahan Umbulrejo Kapanewon Ponjong menyalurkan Insenti bagi Kader Kesehatan Umbulrejo sebanyak 58 (lima puluh delapan) orang dan 13 (tiga belas) orang Pendidik PAUD untuk bulan 12 di Tahun Anggaran 2023.

Dalam sambutannya Agus Haryono, SH ( Kamituwo ) bahwa untuk mempercepat dan meningkatkan jangkauan pelayanan kesehatan lewat Posandu maka akan di tambah 1 (satu) kelompok Posyandu di padukuhan Sunggingan mengingat Geografis yang putus putus, dan untuk Kegiatan PAUD harap bisa menyampaikan RAPBSekolahan untuk syarat Pemerintah Kalurahan dapat menganggarkan Insentif bagi pendidik PAUD di Tahun 2024./bps

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung