Distribusi SPPT PBB Tahun 2021
ard 15 Maret 2021 10:20:09 WIB
Umbulrejo ---- (SIDA) Sebanyak 6.690 ekslempar SPPT PBB di Kalurahan Umbulrejo telah didistribusikan kepada dukuh-dukuh pada hari ini Senin 15 Maret 2021. Selanjutnya, dukuh-dukuh akan mengoreksi dahulu sebelum dibagikan kepada warga/pemilik tanah. Tagihan PBB di tahun 2021 meningkat daripada tahun sebelumnya yaitu sebesar Rp. 165.210.659,- SPPT PBB terbagi dalam 34 blok menyebar dalam satu Kalurahan Umbulrejo.
Budi Purwo Sudaryanto, S.Sos selaku koordinator pungut pajak kalurahan menuturkan bahwa tahun ini pembayaran harus selesai tepat waktu yaitu sebelum tanggal 30 September 2021. (ard)
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PERINGATAN HARI JADI KALURAHAN UMBULREJO KE - 78
- MUSIM MATUN ( PENYIANGAN GULMA ) MUSIM TANAM PERTAMA
- Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah ( CPP ) Bulan Desember 2024
- SOSIALISASI SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT
- COR RABAT JALAN MENUJU KAMPUNG 7 SUNGGINGAN
- KELAS IBU HAMIL DI PUSTU UMBULREJO
- PEMBAGIAN PMT BAGI IBU HAMIL DAN BALITA STUNTING TRIWULAN III